Selamat datang di MANUNGGAL POULTRY SHOP

Tepung Proaminosin adalah bahan pakan ternak sebagai pengganti tepung ikan.

Rabu, 27 Juli 2016 2 komentar

Tepung Proaminosin adalah bahan pakan ternak yang berprotein tinggi namun harga murah sebagai pengganti tepung ikan. 


Solusi pengganti tepung ikan yang harganya mahal. Kadar protein tepung proaminosin kami = 55%. Proaminosin terbuat dari sisa produksi lysine dan cjprosin yang diproses secara bioteknologi sehingga menghasilkan bahan pakan ternak berkualitas, merupakan pilihan alternatif yang bijaksana untuk menggantikan pemakaian tepung ikan yang harganya mahal. Proaminosin ini bagus digunakan sebagai bahan campuran pakan ternak ruminansia, ayam, bebek, ikan dan udang karena kandungan protein yang tinggi, mineral yang baik, karbohidrat dan lemak yang sesuai parameter pakan yang baik serta kandungan asam amino yaitu lysine yang tinggi serta pepsin, thereonin, methionin, dll.

Catatan untuk lysine : dengan mengunakan tepung ikan tidak terdapat unsur lysine (yang merangsang hewan untuk lapar) sehingga untuk menambahkan lysine pabrik pakan ternak harus import dari Germany. Sementara produk Proaminosin sudah mengandung lysine sehingga mampu menekan kebutuhan import Lysine.

Dicampurkan dengan dedak, rumput, ampas tahu, onggok atau konsentrat dll, Tepung Proaminosin bermanfaat: meningkatkan nafsu makan, meningkatkan metabolisme, mempercepat penggemukan, meningkatkan kualitas daging, susu dan telur.

Dosis Penggunaan: 3%-4% dari total ransum.
Share this article :

+ komentar + 2 komentar

16 Agustus 2017 pukul 04.10

harganya gan ?

15 Februari 2022 pukul 02.10

Saya mau beli
Gmn caranya

Posting Komentar

 
Support :
© MANUNGGAL POULTRY SHOP - All Rights Reserved
Lokasi Kantor Perumahan Sukarame bahtera indah sejahtera Bandarlampung
Manunggal Poultry Shop